Pilar ketahanan finansial keluarga

Salah satu pilar project ketahanan keluarga kami adalah ketahanan finansial melalui beternak ikan organik.

Beternak ikan organik ini sudah kami geluti sejak beberapa tahun terakhir. Namun beberapa kendala di masalah pakan membuat kami harus banyak belajar lagi. Baik dari memilih jenis ikan yang menguntungkan untuk dipelihara, sistem pemeliharaan (pembenahan atau pembesaran) maupun dari waktu panen ikan yang belum bisa konsisten. Sehingga hasil panen ikan hanya musiman saja.

Syukur alhamdulillah ala kulli hal, hari ini ada pembeli dari malang yang membeli ikan kami


Dan tanpa diminta, anak² pun tak mau ketinggalan moment ini untuk membantu abinya panen ikan.

#RuangBerkaryaIbu
#IbuProfesional
#MandiriBerkaryaPercayaDiriTercipta
#KenaliPotensimuCiptakanRuangBerkaryamu
#Proyek2RBI
#Day2

Comments